400+ Ide Nama Usaha Cafe Yang Unik, Kekinian, Dan Belum Dipakai | Buruan, Ambil Sekarang Juga!

nama usaha cafe
Source : freepik.com

Untuk edisi sebelumnya, kita sudah membahas seputar ide nama usaha coffee shop dan nama usaha kedai kopi.

Untuk pembahasan selanjutnya, kita akan membahas juga seputar ide nama usaha cafe yang bagus dan unik. 


Perlu diketahui, kita tidak hanya membahas seputar ide nama usaha cafe saja, melainkan kita juga akan membahas seputar tips memilih nama usaha cafe yang tepat.

Dari pada penasaran, cus langsung saja kita bahas seputar ide nama usaha cafe berikut ini.



Tips Memilih Nama Usaha Cafe Yang Tepat

Untuk mempermudah dalam memilih nama usaha cafe yang tepat, Anda bisa mengikuti tips-tips berikut ini.


1 Hindari Nama Usaha Yang Terlalu Panjang

Tahukah Anda, bahwa nama usaha yang terlalu panjang bisa menghilangkan kesan unik dan menarik di mata pelanggan.

Tak hanya itu, nama usaha yang terlalu panjang juga bisa mempersulit pelanggan mengingat usaha Anda.


Jadi ketika memilih nama usaha, usahakan untuk memilih nama usaha yang simpel-simpel saja.


2 Pakai Kata Yang Unik & Mudah Diingat

Menyisipkan kosakata yang unik, kekinian, dan mudah diingat bisa membuat calon para pelanggan tertarik untuk datang ke usaha Anda.

Untuk menemukan kosakata yang unik, kekinian, dan mudah diingat, Anda bisa mencarinya di internet, media sosial, hingga pendapat orang sekitar.


Ketika sudah menemukan kosakata yang pas dan unik, maka Anda bisa menggabungkannya dengan nama cafe.

Dengan begitu, nama usaha cafe yang unik dan mudah diingat akan tercipta.


3 Pakai Nama Yang Mengandung Arti Yang Bagus

Beberapa orang percaya, bahwa memakai nama yang mengandung makna yang bagus bisa menjadi doa-doa dan pembawa keberuntungan bagi usahanya.

Oleh sebab itu, jangan asal memberikan nama usaha cafe Anda ya sob.


4 Kombinasikan Dengan Bahasa Asing

Menyisipkan bahasa asing ke dalam nama usaha cafe Anda akan memberikan kesan unik, menarik, estetik, mewah, hingga otentik.


Contoh : Best & Cafe, U Kay Coffe, Coffee Cafe, dan sebagainya.


5 Menyisipkan Nama Sendiri Atau Nama Lokasi Usaha

Tidak ada salahnya jika nama diri sendiri maupun nama lokasi usaha Anda disisipkan ke dalam nama usaha cafe.

Walaupun terlihat simpel dan mudah, akan tetapi jika nama tersebut terlihat cocok dan pas, bisa memberikan kesan unik dan mudah diingat bagi calon para pelanggan.


Contoh : Cafe Jaksel, Jonny Cafe, The Sri Cafe, Pahlawan Cafe, Bundaran Cafe, dan sebagainya.

6 Carilah Berbagai Referensi Nama Usaha Para Pesaing

Jika tidak kunjung menemukan nama usaha yang pas, Anda bisa mencoba mencari berbagai referensi nama usaha para pesaing.

 

Hal ini bertujuan untuk memancing ide-ide cemerlang muncul di dalam pikiran Anda.

Sehingga ketika sudah menemukan nama usaha cafe  yang tepat, hasilnya akan jauh lebih baik daripada sebelumnya.


7 Gunakan Jasa Konsultasi Nama Usaha

Jika Anda tidak ingin ribet dalam memilih nama usaha cafe yang bagus dan unik, maka pasrahkan semua kepada ahlinya, yaitu jasa konsultasi nama usaha/bisnis dari profitnesia. 

Mengapa? Sebab, kami akan memberikan penawaran yang menarik bagi Anda, diantaranya :

  • Analisa Dan Arti Usaha Yang Lengkap
  • Jaminan Nama Usaha Beda
  • Harga Terjangkau
  • Nama Yang Diberikan Pasti Unik, Bagus, Dan Menarik


Tertarik menggunakan jasa kami? Buktikan sekarang juga, hanya dengan KLIK DISINI.


Manfaat Memakai Nama Usaha Cafe Yang Tepat

Ada beberapa manfaat yang perlu Anda ketahui ketika menggunakan nama cafe yang tepat, diantaranya sebagai berikut.

  • Nama usaha cafe berpotensi muncul di situs pencarian internet
  • Nama usaha cafe yang bagus bisa menjadi doa dan pembawa keberuntungan bagi usaha Anda.
  • Nama usaha cafe yang unik bisa menarik banyak pelanggan, sehingga penjualan dan omzet berpotensi ikut meningkat.
  • Nama usaha yang unik dan beda, bisa menjadi ajang kreatifitas antar pengusaha cafe lainnya.
  • Nama usaha bisa dijadikan suatu identitas jenis usaha yang dijalankan.


Ide Nama Usaha Cafe Kekinian

lokasi cafe
Source : freepik.com

Berikut merupakan gambaran ide nama usaha cafe dengan konsep kekinian yang menarik banyak pelanggan.

  • Cafieno 
  • Come To Uno Cafe
  • Cas Cus Cafe
  • Sikok Bagi Duo Cafe
  • Cafe Ilmuan
  • Professor Cafe
  • Cafe Sarjana
  • See You Cafe
  • Cafespresso
  • Cafetrain
  • Cafebox
  • Ye Cafe


Ide Nama Usaha Cafe Untuk Anak Muda

Berikut merupakan nama-nama cafe yang cocok untuk para kaum muda.

  • Moveon In Cafe
  • Woles Kuy Cafe
  • Netizen Young Cafe
  • Narsis Cafe
  • Typo Cafe
  • Keep Your Cafe
  • Cafe Run Run
  • Darah Muda Cafe
  • Pemuda Cafe
  • Mas Cool Cafe
  • Hello Guys Cafe


Rekomendasi Nama Usaha Cafe Yang Bagus

Berikut merupakan ide nama yang bagus untuk usaha cafe Anda semua.

  • Jagoan Coffee Cafe
  • Number One Cafe
  • Cafe Cendekiawan
  • Shaolin Cafe
  • Cafe Gas Guys
  • Visit In Cafe
  • Cafe Talks 
  • The Best Cafe
  • So Much Cafe
  • Spesialis Cafe
  • Get Cafe
  • Sugar Cafe
  • Cafe Mood
  • Happy Mood Cafe
  • Cafe Smart Thanks
  • Seni Cafe
  • Cum Load Cafe
  • CEO Cafe
  • Start-Up Cafe
  • Cafe K-Ndo
  • Cafe Kuvukiland
  • Cafe Raharja


Inspirasi Nama Usaha Cafe Yang Unik Dan Lucu

Berikut merupakan kumpulan ide nama usaha cafe yang unik dan lucu, cocok untuk usaha cafe Anda.

  • Cafe Terlena
  • Cafe Teletubis
  • Cafe Sopo Jarwo
  • Santay Santuy Cafe
  • Cafe Juh
  • Osak Asik Cafe
  • Geje Asoy Cafe
  • Jedug Jedug Cafe
  • Modus Mao Cafe
  • Ha Ha Cafe 
  • Ya Yo Cafe
  • Cafe Primitif
  • Kepo Coffee Cafe


Nama Usaha Cafe Aesthetic

Berikut merupakan ide nama usaha cafe yang aesthetic dan menarik untuk Anda semua. 


  • Cafe Cakap Cokot 

Berarti cafe terbaik untuk bercakap-cakap dengan seseorang, sedangkan cokot bermakna memakan. Jadi cafe disini tidak hanya menyediakan makanan saja, melainkan juga menyediakan makanan juga.

 

  • Talenta Cafe Gemilang

Berarti mencari kandidat pelanggan terbaik untuk duduk dan mencicipi menu di cafe ini.


  • U & K Cafe

U = Unik & K = Kreatif, berarti cafe yang memiliki konsep yang unik dan kreatif, sehingga memukau siapa saja yang datang.


  • Cafe Antik Otentik (CAO)

Berarti cafe yang memiliki ciri khas yang berbeda dari yang lain, sehingga para pelanggan sangat mudah hafal dengan nama maupun tempatnya usaha cafe.


  • Sweet So Cafe 

Berarti tempat dan menu cafe yang memiliki kesan manis ketika setiap pelanggan pertama kali datang ke cafe Anda.


Nama Usaha Cafe Bahasa Jawa & Artinya

Berikut merupakan ide nama usaha cafe yang menggunakan bahasa Jawa.

  • Sugiho Cafe berarti "kaya"
  • Ojok Sepaneng Cafe berarti "jangan merengut saja"
  • Mampir O Cafe berarti "datanglah/kemarilah"
  • Cafe Arek Nom berarti "cafe khusus anak muda"
  • Cafe Ki Mantep berarti "lokasi cafe yang sangat mantap"
  • Cafe Sopo Nyopo berarti "saling menyapa"
  • Cafe Sumringah berarti "cafe yang senantiasa bahagia"
  • Cafe Layang Kangen berarti "surat rindu"
  • Pojokan Cafe berarti "lokasi cafe yang berada di sudut pojok"
  • Aku & Kowe Cafe berarti "aku dan kamu ada di cafe"


Ide Nama Usaha Cafe Islami 

Berikut merupakan ide nama usaha islami yang memiliki arti dan makna  yang bagus untuk usaha cafe Anda.

  • Cafe Jariyah artinya "amalan yang tidak akan pernah terputus"
  • Al Fattah Cafe artinya "sang penakluk"
  • Afdhol Coffee Cafe artinya "yang terbaik"
  • Zafar Cafe artinya "kejayaan"
  • Waahidun Cafe artinya "nomor 1"
  • Sukran Cafe artinya "terima kasih"
  • Marhaba Cafe artinya "hai/hallo"
  • Bariq Cafe artinya "kemilau"
  • Arion Cafe & Bar artinya "pemikat hati"
  • Ghanim Cafe artinya "kejayaan"


Ide Nama Bisnis Cafe Keren

Berikut merupakan nama untuk bisnis cafe yang keren dan menarik untuk Anda semua.

  • Solid Cafe
  • Nge-Team Cafe
  • Caf Compac
  • Candu Cafe Aja
  • Omdo Cafe
  • Smart Fresh Cafe
  • Ohayou Cafe
  • Cipika Cipiku Cafe
  • O.I Cafe
  • Bro Bray Boy Cafe


Ide Nama Yang Cocok Untuk Usaha Cafe

Berikut merupakan nama-nama yang cocok dan pas untuk usaha cafe Anda.

  • Cafe News
  • Sinar Cafe
  • Ingatan Cafe
  • Golden Diamond Cafe
  • Post Sentral Cafe
  • Fomo Cafe
  • Star Guys Cafe
  • See Slow Cafe
  • Open Door Cafe
  • Suka Suki Cafe


Ide Nama Cafe Pembawa Hoki

Berikut merupakan nama usaha cafe yang membawa keberuntungan dan hoki bagi si pemilik.

  • Hoka Hoki Cafe
  • Barokah Cafe
  • 88 Cafe Id
  • Aurora Light Cafe
  • Fortuna Coffee Cafe
  • Bejoin Cafe
  • Lucky In Cafe
  • Good Luck Sun Cafe
  • Mujurin Cafe
  • Fuku Cafe


Baca Juga : 150+ Ide Nama Kedai Kopi Kekinian, Unik, dan Bagus


Referensi Nama Usaha Cafe Aesthetic di Korea 

Berikut merupakan contoh referensi nama usaha cafe yang ada di negara Korea, terbaik, terkenal, dan recomended.

  • Mr Holmes Bakehouse
  • Korea Dessert Cafe
  • One In A Million
  • 943 King's Cross
  • Alex The Coffee
  • Orangerie
  • Cafe Skon
  • SUM Cafe
  • Rose  Stella Garden
  • Thanks Nature Cafe
  • Stylenanda Pink Pool Cafe
  • Bilugae
  • Innisfree Jeju House
  • Innisfree Green Cafe
  • Caface
  • Vant 36.5 Menon Hongdae
  • Foresta Book Cafe
  • Baobab Bakery Cafe
  • Oh Lolly Day
  • Dreamy Camera Cafe
  • Fritz Coffee Company
  • Greem Cafe
  • Coffee Nap Roasters
  • Banana Tree Cafe
  • Jean Frigo
  • O'Sulloc Tea House
  • Slow Steady Club
  • Too Much Information
  • Yoon's Color Drama Gallery
  • On Ne Sait Jamais
  • C. Through Cafe
  • Stylenanda Pink Poll Cafe
  • Berkeley Coffee Social
  • Butter Book
  • Cafe Onion Anguk
  • Jean Frigo
  • Mouse Rabbit Coffee
  • Blind Spot
  • Paris Baguette Gangnam Station


Referensi Nama Usaha Cafe Terbaik Yang Ada di Dunia

Berikut merupakan contoh referensi nama cafe yang unik dan menarik di berbagai belahan dunia.

  • New York Cafe
  • Cafe De La Paix
  • Bvlgari II Cafe
  • The Bloomsbury Cafe
  • Cafe Floria
  • Cafe Florian
  • The Lockup
  • Cafe Central
  • Vogue Cafe
  • Cafe Tortoni
  • Caffe Greco
  • Kopenhagen Coffee
  • Orchard Road
  • Antico Caffe Greco
  • Grand Cafe Gambrinus
  • Emporio Armani Cafe
  • Kafe Roberto Cavalli 
  • Cafe Imperial
  • Majestic Cafe
  • Cafe Confeitaria Colombo
  • Cafe Gambrinus
  • Roberto Cavalli Cafe
  • Mahika Mano
  • Yawarakan's Kafe
  • Kawaii Monsster Kafe
  • Domo-kun Kafe
  • Knoll Ridge
  • Ki Cafe
  • Plain Vanilla


Referensi Nama Usaha Cafe Yang Ada di Indonesia

Berikut merupakan contoh referensi nama usaha cafe yang ada di Indonesia, bagus, unik, dan menarik.

Data nama usaha cafe di bawah ini merupakan hasil riset dari internet, yang berada di kota-kota besar seperti Jakarta, Bandung, Hingga Surabaya.

  • Comic Cafe Tebet
  • Happiness Cafe
  • Djournal Coffee
  • Shisha Cafe Kemang 
  • Arborea Cafe
  • Lucky Cat Coffee & Kitchen
  • Monolgy Coffee
  • Goedkoop
  • Cafe Strawberry
  • Sama Dengan Kalibata
  • Kopi Oey Cafe
  • Crematology
  • Sky Garden Cafe
  • Anomali Coffee Senopati
  • Cafe Batavia
  • Pison Jakarta
  • Evlogia Cafe & Co
  • Cecemuwe Cafe
  • Blumchen Coffee
  • El Bombon
  • D'Jakarta Kafe
  • 127 Cafe
  • Gordi HQ
  • Tovass Cafe
  • Anomali Cafe
  • Langit Seduh Rooftop
  • Sydwic
  • Cafe D'Pakar 
  • Orofi Cafe
  • Congo Gallery & Cafe
  • Hummingbird Eatery & Space
  • Utara Cafe
  • Two  Cents
  • District Dago Cafe & Resto
  • The Parlor
  • Nimna Bookcafe
  • Jardin Cafe
  • Kopi Selasar Sunaryo
  • Atmosphere Resort Cafe
  • Marka Cafe
  • Chingu Cafe
  • Delapan Padi
  • Love Uniqorn Cafe
  • Bober Cafe
  • Sejiwa
  • Kopi Anjis
  • The Stone Cafe
  • Lacamera
  • Two Hands Full
  • Noah's Barn
  • Cafe Halaman
  • Cafe Bali
  • Bellamie Boulangerie
  • Nanny's Pavillon
  • cafe Bene Dago
  • Ambrogio
  • Sonoma Cafe
  • Colibri Cafe & Bakery
  • Chingu Cafe
  • La Costilla 
  • Historica
  • Noach Cafe & Bistro
  • Kudos Cafe
  • One Pose Cafe=
  • Le Cafe Gourmand
  • Libby Bistro
  • Coklat Cafe
  • Water Castle Cafe


Referensi Nama Cafe Dari Situs Wattpad

Berikut merupakan nama cafe aesthetic, unik, dan menarik yang diambil dari situs wattpad.

  • Simple Cafe
  • Wacana Cafe
  • Lazy Cafe
  • Q'time Cafe
  • Senja Cafe
  • Bujubustrax Cafe
  • Sunday Funday Cafe
  • Gayatri Cafe
  • Almost Cafe
  • Rotella Cafe
  • D'Cafe
  • Osteria Cafe
  • Mustard Cafe
  • Gosip'q Cafe
  • Mustika Cafe
  • Light Cafe
  • Bubble Be Cafe
  • Twilight Cafe
  • ICY Zalla Cafe
  • Cafe Si Mail
  • Weekly Cafe
  • Dragon Cafe
  • Momoland Cafe
  • Muffintie
  • Lavierose Cafe
  • Fancy Cafe
  • Friend Zone Cafe
  • Vintage 90s Cafe


Baca Juga : 999+ Ide Nama Coffee Shop Yang Bagus, Unik, Dan Artinya | Buruan..! Ambil Nama Usahamu Disini


Sekian pembahasan mengenai ide nama usaha cafe yang bagus dan unik.

Jika Anda punya ide nama cafe yang bagus lainnya, silahkan komen di kolom komentar.


Semoga ide nama cafe di atas bisa memberikan inspirasi bagi Anda nantinya.

Anggi Wicaksono
Anggi Wicaksono Founder Profitnesia.com | Penulis Artikel SEO | Spesialis Pembuatan Nama Brand dan Perusahaan

Posting Komentar untuk "400+ Ide Nama Usaha Cafe Yang Unik, Kekinian, Dan Belum Dipakai | Buruan, Ambil Sekarang Juga!"